Resep Sandwich Sederhana Buat Sarapan
Resep Sandwich Sederhana Buat Sarapan - Hai semua, pagi hari ini saya akan membahas Resep membuat Sandwich yang Enak dengan Bahan-bahan sederhana. Sedikit mengenai sandwich, Sandwich atau roti lapis adalah makanan berupa dua potong roti yang menjepit daging , sayuran , keju atau berbagai teman makan roti dan biasanya diberi bumbu atau saus sehingga rasanya menjadi lebih enak. Berbagai jenis roti bisa digunakan untuk sandwich dan bergantung pada isi, permukaan roti biasanya dioles sedikit mayones , mentega , margarin atau minyak zaitun yang berfungsi sebagai perekat dan penambah aroma. (sumber wikipedia) Sandwich sendiri biasanya dimakan pas jam-jam sarapan, bagi orang yang tidak suka makan nasi di pagi hari atau tidak sempat membuat sarapan Resep ini bisa dijadikan reperensi membuat sarapan, karena waktu pengerjaannya yg cepat (kira-kira 10 menit). Oke cukup mengenai sandwich nya sekarang mari siapkan bahan-bahan membuat sandwich nya. Bahan-bahan: